Terkadang setelah kita menginstall ubuntu kita tidak diminta untuk menyeting password rootnya, dan ketika kita ingin konek ssh dengan root juga tidak bisa berikut adalah caranya

  1. Jalankan terminal
  2. ketikan perintah sudo passwd root 
  3. Masukkan password baru
  4. Done

Bagaimana agar root bisa digunakan untuk login SSH ?

  1. Edit the sshd_config file sudo nano /etc/ssh/sshd_config (sebelumnya harus sudah terinstall program nano jika belum install dengan cara “sudo apt-get install nano”)  atau jika anda sudah login root perintahnya menjadi nano /etc/ssh/sshd_config.
  2. Cari kata PermitRootLogin  ubah kata sesudahnya menjadi yes misalnya PermitRootLogin No  menjadi PermitRootLogin  yes
  3. Kemudian resetart SSH Server  sudo /etc/init.d/ssh restart atau service ssh restart  jika anda sudah login root hilangkan sudo nya

 

Enable root User in Ubuntu
Tagged on:                     

Leave a Reply